SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI DESA DANGUK KECAMATAN KARANGJATI KABUPATEN NGAWI

Artikel

Musdes dan Musrengbangdessus Desa Danguk tahun 2025

04 Februari 2025 15:40:24  Administrator  21 Kali Dibaca  Berita Desa

(04/02/2025) Pemerintah Desa Danguk, Kecamatan Karangjati, menggelar Musyawarah Desa (Musdes) dan Musrengbangdessus di Balai Desa Danguk pada hari Selasa. Kegiatan ini membahas  penggunaan Dana Desa tahun 2025, penetapan KPM BLT DD dan RTLH Desa Tahun 2025,  serta perubahan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKP Desa) dan penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) untuk tahun anggaran 2025.
Musyawarah ini dihadiri oleh Forum Pimpinan Kecamatan (FORPIMCAM), BPD, LPMD, Ketua RT dan RW, Babinsa, Bhabinkamtibnas serta tokoh masyarakat. Acara tersebut menjadi wadah untuk berdiskusi dan memberikan masukan terkait prioritas pembangunan dana desa yang akan dilaksanakan pada tahun 2025. 
Dalam pertemuan ini, dibahas berbagai aspek penting terkait penggunaan Dana Desa, seperti pembangunan infrastruktur, pemberdayaan ekonomi masyarakat,ketahanan pangan serta program sosial yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan warga. 
Kepala Desa Danguk menyampaikan bahwa transparansi dan partisipasi masyarakat dalam proses perencanaan pembangunan desa sangat penting untuk memastikan penggunaan anggaran yang efektif dan tepat sasaran. Dukungan dari seluruh elemen masyarakat diharapkan dapat memperkuat pembangunan desa yang berkelanjutan.
Dengan adanya Musdes dan Musrenbangdessus ini, diharapkan hasil keputusan yang diambil dapat memberikan manfaat maksimal bagi masyarakat Desa Danguk serta menciptakan pembangunan yang merata dan berdaya guna.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Statistik

 Arsip Artikel

29 Juli 2013 | 592 Kali
Kontak Kami
07 Februari 2024 | 415 Kali
Visi dan Misi
09 Februari 2024 | 414 Kali
Pemerintah Desa
16 Februari 2024 | 367 Kali
Karang Taruna
29 Juli 2013 | 349 Kali
Profil Desa
01 Agustus 2024 | 328 Kali
Bulan Suro, Warga Desa Danguk Gelar Selamatan Tolak Bala
13 Februari 2024 | 323 Kali
Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Desa

 Agenda

 Sinergi Program

 Pemerintah Desa

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Alamat : Jl.Dr.Sutomo No. 17 RT.03 RW.01 Desa Danguk
Desa : Danguk
Kecamatan : Karangjati
Kabupaten : Ngawi
Kodepos : 63284
Telepon : 0816518717
Email :

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:32
    Kemarin:105
    Total Pengunjung:40.333
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.145.202.216
    Browser:Mozilla 5.0